Floss roll abon roti tawar.
Cara membuatnya pun tidak sulit, kalian dapat memasak Floss roll abon roti tawar hanya dengan menggunakan 10 bahan dan 9 langkah saja. Berikut ini bahan dan cara untuk membuatnya, yuk kita coba resep Floss roll abon roti tawar!
Bahan-bahan Floss roll abon roti tawar
- Gunakan 3 lbr of roti tawar.
- Sediakan 3 sdm of abon, tambah bila kurang.
- Sediakan 1 sdm of margarin.
- Sediakan 1 btr of telur.
- Sediakan 1 sdm of mayonaise.
- Gunakan 1 sdm of kental manis.
- Sediakan 1 sdm of saus tomat.
- Sediakan 1/2 btg of daun bawang iris halus.
- Gunakan 2 bh of cabe merah keriting potong serong.
- Gunakan Secukupnya of biji wijen.
Cara memasak Floss roll abon roti tawar
- Kocok lepas telur, tambahkan sejimpit garam sisihkan, campur moyanaise dgn kental manis, aduk rata sisihkan.
- Ambil 1 lbr roti tawar, oles satu sisi dgn margarin secukupnya.
- Lalu balikkan dan oles sisi yg ini dgn telur, taburi daun bawang, cabe dan biji wijen, kemudian kasih telur lg.
- Lakukan hal yg sama dgn roti lainnya.
- Panaskan teflon, panggang roti dgn api kecil bagian sisi yg di olesi margarin dl, tunggu hingga agak kecoklatan lalu balik dan panggang sisi yg di olesi telur hingga telur matang, angkat.
- Ambil 1 lbr roti panggang, bagian yg kosong oles dgn mayonaise dan saus, jika suka pedas silahkan pake saus sambal, lalu masukkan abon secukupnya.
- Lalu gulung roti dgn agak sedikit di telan, kemudian potong menjadi 2 bagian.
- Celupkan ujung roti ke dlm campuran mayonaise lalu tekan2 ke dlm abon, lakukan hal yg sama dgn ujung satunya lagi, lakukan hal yg sama dgn roti lainnya.
- Bs jd ide bekal ke ktr, praktis yaa, selamat mencoba 😉💕.