Resep: Roti Cane Anti Gagal Kekinian

Resep: Roti Cane Anti Gagal Kekinian

Resep Masakan Modern Dan Daerah.

Roti Cane Anti Gagal.

Roti Cane Anti Gagal Cara membuatnya pun tidak susah, kamu dapat membuat Roti Cane Anti Gagal hanya dengan menggunakan 8 bahan dan 9 langkah saja. Berikut ini bahan dan cara untuk memasaknya, bikin Roti Cane Anti Gagal yuk!

Bahan Roti Cane Anti Gagal

  1. Siapkan 250 gr of tepung terigu protein tinggi (me Cakra).
  2. Siapkan 130 ml of susu cair uht.
  3. Siapkan 3 sdm of margarin cair.
  4. Gunakan 1 butir of kuning telur.
  5. Diperlukan 1 sdm of gula pasir.
  6. Siapkan 1/2 sdt of garam.
  7. Dibutuhkan Secukupnya of minyak goreng.
  8. Siapkan Secukupnya of margarin cair.

Cara memasak Roti Cane Anti Gagal

  1. Campur tepung,garam,gula,kuning telur dan susu.uleni sampai tercampur rata 👇.
  2. Masukan 3 sdm margarin cair👇uleni sampai kalis/tidak lengket di tangan.tutup dan diamkan selama 15 menit👇.
  3. Potong jadi 6 buah lalu bulatkan sesuai selera(saya jadi 8 buah biar banyak🤭).
  4. Celupkan di minyak lalu tutup,diamkan selama 2 jam👇.
  5. Setelah 2 jam, ambil satu adonan lalu giling setipis mungkin.olesi dengan margarin cair lalu potong-potong gunakan pisau jangan sampai putus di kedua ujungnya👇.
  6. Kemudian gulung,lalu pelintir (pegang kedua ujungnya dan putar lawan arah)bulatkan seperti obat nyamuk👇.
  7. Pipihkan lalu panggang di teflon yang sudah panas dengan api kecil sampai kecoklatan(jangan lupa di balik😉).
  8. Beri toping sesuai selera🤤😍.
  9. Kalo dibuat Frozen cukup masak seperti ini aja👇.