Kambing Bakar Bumbu Briyani.
Sobat dapat membuat Kambing Bakar Bumbu Briyani hanya dengan menggunakan 6 bahan dan 3 langkah saja. Berikut ini bahan dan cara untuk memasaknya, bikin Kambing Bakar Bumbu Briyani yuk!
Bahan-bahan Kambing Bakar Bumbu Briyani
- Siapkan 1-2 kg of daging kambing.
- Siapkan 1 sdm of Bumbu Kabsah (lihat resep Arabic Mix Spices saya).
- Siapkan 2 sdm of Bumbu Briyani (lihat resep Arabic Mix Spices saya).
- Gunakan Secukupnya of Minyak samin (bisa diganti mentega atau butter atau minyak sayur biasa aja).
- Sediakan Secukupnya of Garam (sedikit aja, kalau mau ga pake juga gapapa).
- Sediakan 1/2-1 sdm of yoghurt.
Cara memasak Kambing Bakar Bumbu Briyani
- Bersihkan daging kambing dengan cara di tap-tap dengan tisu makan aja, lumuri dengan bumbu briyani (bisa lihat resep Arabic Mix Spices saya), kemudian lumuri lagi dengan yoghurt.
- Lalu lumuri dengan minyak samin (boleh diganti dengan butter atau mentega atau minyak sayur biasa atau campur), presto daging akan mengeluarkan air kaldunya (saya ga punya presto, jadi saya masak dengan api kecil dan tutup rapat di panci tebal dengan metode 7.30.5) cek jika sudah empuk matikan api, tiriskan bakar dalam oven lumuri mentega atau minyak samin atau minyak sayur, bakar hingga harum.
- Siaaaap dihidangkan bersama Nasi Briyani😋ajiiiiib nikmeh alhamduliLlah hehhe.